3 Travel Bandung Jogja PP (Jadwal, Harga, Fasilitas)

Bandung dan Jogja merupakan kota yang memiliki sejuta pesona. Bandung dengan julukan Kota Kembang, sedangkan Jogja adalah Kota Pelajar, menjadikannya destinasi wisata yang tidak ada matinya. Peluang ini ditangkap oleh perusahaan jasa travel Bandung Jogja untuk memberikan layanan transportasi.

Bagi Anda yang ingin bepergian dari Bandung ke Jogja, bisa mencoba moda transportasi darat yang satu ini. Travel memiliki banyak kelebihan dibandingkan moda yang lainnya. Perbedaan yang paling menonjol adalah travel akan datang menjemput Anda di rumah, jadi tidak perlu datang ke agen atau poolnya.

Rekomendasi Jasa Travel Bandung Jogja Murah dan Bersih

Seiring dengan perkembangan waktu dan teknologi, travel semakin menunjukkan eksistensinya. Beragam jenis travel dengan berbagai fasilitas yang ditawarkan, menjadi alternatif moda transportasi darat yang layak diperhitungkan.

Beberapa travel Bandung Jogja yang bisa Anda coba antara lain:

Travelmu.id

Travelmu.id ini menjadi salah satu travel dengan fasilitas terbaik dan harga yang sangat terjangkau. Mengandalkan armada dari Luxio, Avanza, dan juga Elf, travel ini mampu memberikan pelayanan prima bagi para penumpangnya, serta kendaraan yang tangguh dan nyaman.

Tarif untuk satu kali perjalanan adalah Rp. 230.000, harga yang cukup terjangkau untuk perjalanan dari Bandung ke Jogja. Anda bisa menikmati perjalanan ditemani dengan armada yang full AC, full musik, reclining seat, GPS system, dan juga sabuk pengaman.

Baca juga : Travel Jakarta Jogja

Travelmu.id memiliki konsep penjemputan secara door to door. Tidak perlu datang ke pool atau ke agen travel, karena para penumpang akan dijemput ke rumah masing-masing. Hal ini menjadi salah satu kemudahan yang didapatkan ketika menggunakan jasa travel.

Baca Juga:  7 Travel Semarang Jakarta PP (Jadwal, Harga, Fasilitas)

Untuk mendukung pelayanan pelanggan terbaik, maka tata cara pemesanan juga dibuat lebih mudah. Pemesanan atau pembelian tiket tidak perlu jauh-jauh datang ke pool, silahkan hubungi nomor telepon 081252117877. Layanan ini akan aktif 24 jam, atau akses website di www.travelmu.id.

Di samping memberikan layanan travel, Travelmu.id juga memiliki jenis layanan lainnya seperti pengiriman barang kilat.

Pengiriman barang ini hanya menempuh waktu 1 hari saja. Travel akan berangkat dari Bandung mulai jam 19.00 WIB, sedangkan dari Jogja pada pukul 17.00 WIB.

Travelmu.id memiliki moto utama yaitu kepuasan pelanggan adalah segalanya. Oleh karena itu, agen travel ini mencoba untuk selalu mengetahui kebutuhan penumpang.

Salah satunya adalah dengan armada yang sangat terawat fasilitas lengkap, dan juga sopir yang profesional.

Daltrans Travel

Travel Bandung Jogja selanjutnya adalah Daltrans Travel. Keunggulan travel ini dibandingkan travel sebelumnya adalah harga tiket yang lebih murah. Daltrans Travel mematok harga tiket di angka Rp. 225.000 per orang sekali jalan. Harga ini menjadi harga yang umum dikenakan oleh para jasa travel.

Fasilitas yang dimiliki hampir sama dengan travel yang lainnya. Armada Daltrans Travel menggunakan Luxio. Untuk masing-masing armada telah dilengkapi dengan fasilitas full musik, full AC, serta memiliki bagasi yang cukup luas. Ruang kabin semua armada juga lega, jadi kaki tidak mudah merasa pegal.

Bagi Anda yang masih penasaran dengan Daltrans Travel, bisa membaca profil perusahan dan berbagai informasi di www.daltranstravel.co.id.

Baca juga : Travel Bandung Karawang

Hal terbaik dari travel ini adalah, sistem pemesanan tiket yang bisa dilakukan melalui online di nomor 081220023869.

Setiap harinya, Daltrans Travel memiliki jadwal keberangkatan dari Bandung pada jam 19.00 WIB, dan jadwal dari Jogja pada pukul 17.00 WIB. Khusus untuk rute ini, travel hanya melakukan satu kali perjalanan saja setiap harinya.

Baca Juga:  5 Travel Malang Surabaya PP (Jadwal, Harga, Fasilitas)

Selain layanan travel, Daltrans Travel juga melayani sewa kendaraan untuk berbagai acara dan tujuan. Bisa juga untuk kegiatan liburan. Tersedia paket travel dan pariwisata ke beberapa destinasi wisata yang diinginkan. Untuk kantor agen terdapat 2 tempat berikut ini:

  • Kantor Bandung: Jl. Mekar Puspita Nomor 19, Mekarwangi, Bandung, Jawa Barat.
  • Kantor Jogja: Jl. Diponegoro Nomor 19 Yogyakarta.

Ramatrans Travel

Ingin mendapatkan travel Bandung Jogja yang lebih ekonomis? Pilihlah Ramatrans Travel, Dengan harga tiket Rp. 225.000 saja, Anda sudah bisa menikmati perjalanan Bandung Jogja dengan nyaman dan aman.

Armada yang digunakan juga cukup beragam, mulai dari L 300, Innova, dan juga Luxio. Masing-masing armada difasilitasi dengan full AC, full musik, dan juga ada bantal tidur. Fasilitas ini menambah kenyamanan selama perjalanan.

Ramatrans Travel memanjakan para penumpangnya dengan memberikan fasilitas penjemputan dengan sistem door to door atau pool to pool.

Baca juga : Travel Bandung Semarang

Travel akan mendatangi lokasi di mana Anda ingin dijemput. Selain itu, juga akan mengantarkan hingga ke alamat tujuan. Pelayanan pelanggan juga dibuat sedemikian mudah, mulai dari pemesanan hingga pembayaran. Bagi para penumpang tidak perlu repot ketika hendak memesan tiket.

Pemesanan dapat dilakukan melalui telepon di nomor 087722309547 atau 08122352040 selama 24 jam non stop.

Ingin mengenal lebih jauh tentang Ramatrans Travel? Bisa kunjungi websitenya di www.ramatrans-com.over-blog.com, atau bisa juga berkunjung ke kantornya, naik kantor agen di Jogja maupun di Bandung.

Alamat lengkapnya adalah sebagai berikut:

  • Kantor Bandung: Jl. Halimun Nomor 3 Bandung, Jawa Barat.
  • Kantor Jogja: Jl. Diponegoro nomor 71 Yogyakarta.

Ramatrans Travel akan berangkat baik dari Bandung maupun Jogja satu kali keberangkatan setiap harinya. Untuk perjalanan dari Bandung, proses penjemputan penumpang akan dilakukan mulai pukul 17.00 WIB. Sedangkan untuk keberangkatan dari Jogja, proses penjemputan mulai pukul 17.00 WIB.

Baca Juga:  4 Travel Surabaya Bandung PP (Jadwal, Harga, Fasilitas)

Semakin lama travel Bandung Jogja semakin banyak bermunculan. Selain beberapa travel di atas, masih ada banyak travel dengan rute yang sama. Menggunakan travel untuk perjalanan dari Bandung ke Jogja akan lebih ekonomis dan praktis dari sisi biaya, waktu, dan tenaga.

error: